BPK Audit Kebijakan Pemangkasan Subsidi BBM

733

Badan Pemeriksaan Keuangan berencana melakukan audit kinerja terhadap kebijakan pemerintah dalam memangkas subsidi bahan bakar minyak.”Kami akan mengaudit apakah pengelolaan keuangan itu berhasil meningkatkan kesejahteraan rakyat atau justru kemiskinan dan penggangguran bertambah.selengkapnya