BPKAD Desak Ketertiban Penggunaan Dana Kapitasi

802

BPKAD Pemkot Batu meminta agar Dinas Kesehatan melakukan penertiban penggunaan dana kapitasi dengan memberikan laporan penggunaan dana kapitasi setiap bulannya. Ketegasan ini dilakukan setelah Pemkot Batu mendapatkan teguran dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) atas tidak adanya laporan dana kapitasi di laporan keuangan mereka.

“Terlambatnya proses administrasi dalam penggunaan dana kapitasi ini membuat BPKAD dan BPK berdiskusi panjang, apakah sisa dana kapitasi bisa masuk SILPA daerah atau tidak,” ujar Kepala BPKAD, Eddy Murtono. [selengkapnya …]