DPD Dukung BPK Tingkatkan Audit Kinerja

698

Ketua DPD Irman Gusman mendukung penuh komitmen BPK untuk meningkatkan audit atas kinerja terhadap lembaga negara yang menjadi objek pemeriksaan. Selain audit keuangan, BPK juga perlu didukung dalam audit kinerja karena aktivitas lembaga juga berkaitan dengan penggunaan uang negara.selengkapnya